1-IND_TattoosLanding--v2

1. Tato – pengantar

Bagi banyak orang saat ini, tato memiliki, makna pribadi, simbolik, estetika, etnis atau budaya, atau merupakan suatu pernyataan tentang individualitas mereka. Tato telah menemukan jalan masuk ke dalam tren mode utama dan sekarang ini menjadi suatu hal yang umum bagi pria dan wanita dari semua kelompok usia dan latar belakang.

Meskipun banyak dari kita pada suatu saat mungkin mengagumi desain tato tertentu atau memutuskan untuk men tato diri sendiri, kita tidak menyadari efek yang dimiliki tato pada tingkat spiritual. Untuk memahami apa yang terjadi ketika tubuh di tato, SSRF melakukan penelitian spiritual tentang tato.

2. Penelitian spiritual tentang tato

Seorang pencari spiritual yang telah mendalam kemampuan indra keenamnya, Yang Mulia (Ibu) Yoya Vallee, mempelajari efek spiritual dari tato. Dia membuat gambar berdasarkan pengetahuan domensi spiritual seperti di bawah ini. Gambar berdasarkan pengetahuan dimensi spiritual menjelaskan efek dari tato di dekat cakra-Vishuddha

Gambar berdasarkan pengetahuan dimensi spiritual telah diverifikasi akurasinya oleh Yang Mulia Dr. Athavale.

Tato memiliki efek yang sama terlepas di mana tato tersebut digambarkan pada tubuh.

SERB_2-Subtle-Picture-Tattoo

 

Dari sudut pandang spiritual, tato memiliki efek yang merugikan bagi kita. Berikut ini adalah alasan-alasan di balik efek spiritual berbahaya dari tato:

  • Kebanyakan orang men tato tubuh mereka karena mode (sedang tren) dan hal ini menyebabkan energi pemikat (Mohini-shakti) tertarik kepada tato tersebut. Akibatnya, emosionalisme dan keterikatan terhadap dunia luar atau Ilusi besar (Maya) meningkat.
  • Sebagian besar desain tato tidak sattvik. Itu sebabnya mengapa tato mengaktifkan energi tidak nyaman.
  • Tato meningkatkan proporsi energi tidaknyaman di lingkungan sekitar dan membuat si individu gelisah secara fisik dan spiritual. Selain itu, selubung energi tidak nyaman di sekeliling tubuh individu tersebut meningkat sebesar 1,5%.
  • Kemungkinan energi negatif (hantu, setan, setan dll) untuk mempengaruhi tubuh, pikiran dan kecerdasan individu yang memiliki tato di tubuhnya meningkat karena tato tersebut.
  • Tato juga meningkatkan rasa panas di dalam tubuh. Peningkatan rasa panas tersebut bisa mewakili meningkatnya proporsi Raja-Tama di dalam tubuh (kesejukan merupakan peningkatan proporsi Sattva)
  • Menunjukkan tato kepada orang lain dapat meningkatkan ego.

3. Rangkuman – Tips praktis tentang tato dari sudut pandang spiritual

Poin-poin penting untuk dipahami dari penelitian tato ini:

  • Dari sudut pandang spiritual, tidak ada manfaat dari memiliki tato di tibuh.
  • Tato tetap akan berada pada tubuh secara permanen dan sehingga jika individu tersebut tidak melakukan latihan spiritual maka kemungkinan energi tidak nyaman mempengaruhi si individu akan meningkat.
  • Jika seseorang sudah memiliki tato, yang terbaik adalah untuk melindungi diri dari efek berbahaya tato melalui latihan spiritual yang teratur. Dengan latihan spiritual , ketidak nyamanan yang dialamu akibat tato dapat dikurangi.
  • Ketika seseorang tumbuh secara spiritual, maka hal-hal yang berkaitan dengan tubuh fisik menjadi tidak begitu penting.